Cara Booking Online Yamaha XMAX

Cara Booking Online Yamaha XMAX

Cara Booking Online Yamaha XMAX – Setiap tanggal 10 tiap bulan Yamaha open inden online khusus untukunit Yamaha XMAX 250. Penduduk di seluruh Wilayah Indonesia yang tertarik, juga bisa mengorder / pemesanan secara online tiap bulannya bebas jam berapapun dan tanpa dibatasi kuota maupun unit.

Cara Booking Online Yamaha XMAX
Cara Booking Online Yamaha XMAX

Yuk mari kita simak tata cara mengorder / inden online XMAX 250:

  • Cara inden / order online Yamaha XMAX dapat melalui PC atau laptop caranya tinggal browsing pada situs resmi booking Yamaha di www.yamahamotoronline.co.id
  • Customer diwajibkan melengkapi data Form sesuai dengan kartu identitas pengenal (KTP/SIM), data pemakai dan domisili alamat harus sesuai dengan KTP/SIM yang akan dicetak pada STNK dan BPKB pada saat proses registrasi inden online.
  • Pricelist unit Yamaha XMAX pada situs website adalah pricelist OTR Jakarta, Pricelist setiap wilayah/daerah berbeda-beda sesuai dengan harga jual di wilayah/daerah tersebut.
  • Customer diwajibkan menregistrasi alamat email pribadi pada saat pendaftaran agar system bisa mengemailkan copy bukti pendaftaran ke customer via email.
  • Customer diwajibkan melengkapi nomor handphone pribadi yang akan dihubungi langsung pada saat proses registrasi sehingga dealer resmi Yamaha dapat melakukan follow up ke Customer.
  • Customer diwajibkan untuk memilih warna unit Yamaha XMAX terlebih dahulu pada saat pendaftaran, Note penting: pada saat submit pendaftaran customer tidak diperbolehkan untuk melakukan perubahan warna.
  • Customer diperbolehkan untuk memilih Premium Dealer Yamaha sesuai dengan kota domisili STNK/KTP pada saat pendaftaran.
  • Customer diharuskan untuk menyetujui dan memahami syarat – syarat dari system order / inden secara online, pada saat proses pendaftaran.
  • Customer diwajibkan untuk memilih jenis / metode payment yaitu cash atau kredit pada saat pendaftaran.
  • Customer akan meperoleh copy pendaftaran order / ident secara online yang dapat disimpan dalam bentuk file PDF dan sistem secara otomatis akan mengirimkan ke email customer setelah pendaftaran.
  • Customer melakukan pembayaran fee booking mengunakan payment gateway atas nama PT.Yamaha Indonesia Motor Manufacturing yang akan dikirimkan link via email ataupun tertampil pada halaman website pada saat proses pendaftaran order / inden online.
  • Customer yang terpilih mendapatkan alokasi XMAX yaitu customer yang telah duluan melakukan pembayaran fee booking pada saat melakukan pendaftaran.

M Abidin, General Manager Public Relations & Aftersales YIMM (Yamaha Indonesia Motor Manufacturing) menjelaskan, lamanya proses estimasi pengiriman unit Yamaha XMAX akan diberitahukan melalui SMS atau Email dengan faktor pertimbangan jadwal produksi dari segi warna yang telah dipesan. “Konsumen juga bisa menentukan pembayaran Cash atau Kredit,” ucap Abidin pada Yamaha Mega Utama Group. Untuk proses booking Yamaha XMAX di Yamaha Mega Utama Group customer di wajibkan untuk membayar DP sebesar Rp5.020.000


CV.Yamaha Mega Utama Group

Jln. K.H.M Mansyur No.41, Tambora – Jakarta Barat.
Email : yamahamegautama@gmail.com
Office : 021 6385 9999
HP : 081399333096

Related Post

One Response

  1. william khonggo says:

    peluang usaha sampingan yang dapat di jalankan di rumah bergabung dengan komunitas belajar kita
    http://www.williekhonggo.com/membersb1m/

    Reply

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

phone sms wa Tambahkan Kontak Whatsapp Kami : 081310393911 bbm Invite Pin BBM kami : D9C3F9D5